Benih Padi SITUBAGENDIT
Kemasan 5 kg
Deskripsi SITUBAGENDIT
Nama Varietas : SITU BAGENDIT
Kelompok : Padi Sawah
Umur Tanaman : 115 hari dari semai
Bentuk Tanaman : Tegak
Tinggi Tanaman : 85 cm
Anakan Produktif : 25 batang
Daun Bendera : Tegak
Bentuk Gabah : Ramping, panjang
Warna Gabah : Kuning bersih
Kerontokan : Tahan
Kerebahan : Tahan
Tekstur Nasi : Pulen
Bobot 1000 Butir : 24,1 g
Rata – Rata Produksi : 5,0 t/ha
Potensi Hasil : -Tahan wereng coklat biotipe 1, 2 dan wereng hijau
Ketahanan Terhadap Hama : – Agak tahan bakteri busuk hawar daun (Xanthomonas oryzae) – Tahan kerdil rumput
Terhadap Penyakit : 1986
Anjuran : – Baik ditanam untuk i sawah irigasi dataran rendah
Ulasan
Belum ada ulasan.